Makanan Sehat untuk Tulang - Walau mungkin kita berada di daerah yang beriklim tropis serta kaya akan sinar matahari, tapi ternyata tulang juga membutuhkan asupan lebih.
Tentu kita sudah mengetahui bahwa kalsium dan vitamin D merupakan organ yang sangatlah vital di dalam menentukan kesehatan tulang.
Kalsium diketahui mempunyai fungsi agar bisa menguatkan tulang dan struktur gigi sedangkan untuk vitamin D diketahui bisa membantu dalam peningkatan penyerapan kalsium dan juga pertumbuhan tulang.
|
5 Makanan Sehat untuk Tulang yang sehat |
Adapun untuk kekurangan dua zat ini dapat menyebabkan ragam penyakit pada tulang seperti osteopeni, oesteoporosis sampai dengan malformasi tulang.
Berikut adalah sejumlah makanan yang bisa memperkuat tulang yaitu:
1. Susu
Susu adalah sumber minuman yang mengandung banyak sekali kalsium. Bila ditakar, 235 ml susu sapi murni telah mengandung sejumlah 300 mg kalsium.
2. Keju
Keju mengandung banyak sekali kalsium tetapi jumlahnya bisa berbeda-beda tergantung dari proses koagulasinya.
3. Yoghurt
Sebanyak 1 mangkuk yoghurt tanpa lemak sudah bisa memenuhi 30 persen kebutuhan kalsium harian orang dewasa.
4. Sarden
Ikan sudah tentu memiliki banyak sekali kalsium namun dianjurkan untuk bisa mengkonsumsi ikan sarden untuk kalsium yang tinggi.
5. Telur
Adapun kandungan kalsium yang baik bagi tulang turut dikandung oleh makanan yang selalu menghiasi makanan warga Indonesia yaitu Telur.
ADS HERE !!!